PEKANBARU, FOKUSRIAU.COM-Pertumbuhan ekonomi Indonesia mengalami perlambatan di kuartal I 2025, yakni sebesar 4,87 persen secara tahunan (yoy) dari capaian periode…
Fokus Bisnis
bisnis

Grand Opening Laundry “Cuci Di Kita”, Hadirkan Promo Cuci Alat Ibadah Gratis
PEKANBARU, FOKUSRIAU.COM-Laundry Cuci Di Kita, Minggu (4/5/2025) resmi beroperasi di Jalan Lobak No. 69 C, Pekanbaru, Riau. Grand Opening berlangsung…

Fluktasi Harga Emas Bikin Bingung Investor
PEKANBARU, FOKUSRIAU.COM-Harga emas Antam terus mengalami perubahan. Kondisi ini membuat bingung investor. Kenaikan dan penurunan harga emas Antam tersebut dipengaruhi…

Harga BBM Pertamina Mulai 1 Mei 2025 Turun, Berikut Rinciannya!
PEKANBARU, FOKUSRIAU.COM-PT Pertamina (Persero) resmi menurunkan harga bahan bakar minyak (BBM) di seluruh Indonesia. Harga baru tersebut mulai berlaku Kamis…

Kemilau Bisnis Emas: Maret 2025 Pegadaian Kelola 3 Ton Emas
PEKANBARU, FOKUSRIAU.COM-Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menyebut, kinerja PT Pegadaian di sektor emas menunjukkan capaian menggembirakan pada Maret 2025. Kepala Eksekutif…

Resesi Dunia Mengancam, Coba Simak 4 Langkah Cara Investasi Emas
JAKARTA, FOKUSRIAU.COM-Sejumlah ekonom dan analis menyebut, saat ini dunia tengah berada di ambang resesi. Kekhawatiran muncul setelah Presiden Amerika Serikat…

Soal PHK Terbanyak di Indonesia, Riau Urutan Kedua
PEKANBARU, FOKUSRIAU.COM-Gelombang Pemutusan Hubungan Kerja (PHK) tengah melanda Indonesia, termasuk Riau. Sampai Februari 2025, Riau menempati peringkat kedua tertinggi jumlah…

Harga Bahan Pokok di Riau Naik Jelang Idul Fitri 2025
PEKANBARU, FOKUSRIAU.COM-Harga sejumlah bahan pokok di Riau mengalami kenaikan menjelang Idul fitri 2025. Cabai merah, cabai rawit, bawang merah dan…

Mengenal Bullion Bank yang Diresmikan Prabowo
PEKANBARU, FOKUSRIAU.COM-Presiden Prabowo Subianto, Rabu (26/2/2025) meresmikan bullion bank alias Bank Emas pertama di Indonesia. Dengan adanya Bank Emas, Prabowo…

Pabrik Ban Bridgestone Tutup, 700 Karyawan di PHK
PEKANBARU, FOKUSRIAU.COM-Produsen ban dunia, Bridgestone menutup pabriknya di Tennessee, Amerika Serikat (AS). Sebanyak 700 karyawan terkena pemutusan hubungan kerja (PHK)…

Bukalapak Tutup Marketplace, Pernah Jadi Startup Unicorn
PEKANBARU, FOKUSRIAU.COM-Bukalapak baru saja membuat pengumuman mengejutkan. Platform yang telah beroperasi sejak 15 tahun lalu itu, resmi mengumumkan penutupan layanan…

Rencana Investasi Apple di Batam Bernilai Rp16,188 Triliun
JAKARTA, FOKUSRIAU.COM-Apple berencana melakukan investasi US$1 miliar atau sekitar Rp 16,188 triliun (kurs Rp16.188 per dolar AS). Usai menerima Vice…

Dua Ruas Tol Padang-Sicincin Bisa Dilewati Saat Libur Lebaran
PADANG, FOKUSRIAU.COM-Uji coba ruas tol Seksi Padang-Sicincin sepanjang 36,6 kilometer telah dilakukan secara fungsional mulai 21 Desember 2024 sampai 2…

Diskon Tarif Selama Libur Nataru Untuk Ruas Tol Pekanbaru-Dumai
PEKANBARU, FOKUSRIAU.COM-Kementerian Pekerjaan Umum bersama Badan Usaha Jalan Tol (BUJT) melakukan sejumlah persiapan guna mendukung kelancaran arus mudik dan arus…

Gubernur Tetapkan UMP Riau 2025 Rp3.508.776,22
PEKANBARU, FOKUSRIAU.COM-Penjabat Gubernur Riau Rahman Hadi, Selasa (10/12/2024) resmi mengesahkan besaran Upah Minimum Provinsi (UMP) Riau tahun 2025. Dalam keputusan…
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.