PADANG, FOKUSRIAU.COM –Polda Sumbar memberikan dukungan penuh terhadap upaya pembersihan aliran Sungai Kuantan dengan memberangus pelaku Penambangan Emas Tanpa Izin…
Lingkungan
lingkungan
Ketika Ilmuwan Ungkap Dampak Karhutla, Picu Polusi Ozon Berbahaya
PEKANBARU, FOKUSRIAU.COM-Kebakaran hutan dan lahan (karhutla) telah menghasilkan polutan kasat mata dalam jumlah masif ke atmosfer. Ini membuat langit kelabu…

Mencegah Karhutla Dengan Pertanian Berkelanjutan
MEMPAWAH, FOKUSRIAU.COM-Pendekatan pertanian berkelanjutan dinilai menjadi solusi efektif mencegah kebakaran hutan dan lahan (karhutla), khususnya di wilayah gambut yang rawan…
Riau Miliki 3 Taman Nasional, Habitat Gajah dan Harimau
PEKANBARU, FOKUSRIAU.COM-Indonesia memiliki banyak taman nasional yang tersebar di seluruh nusantara, termasuk di Riau. Menurut UU No 5 Tahun 1990,…
Pemilik SHM di Tesso Nilo Diimbau Lakukan Pembatalan Sukarela
JAKARTA, FOKUSRIAU.COM-Menteri Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Nusron Wahid meminta pemilik sertifikat hak milik (SHM) dalam kawasan Taman…
Pabrik Sawit PT Mutiara Agam Terancam Disegel, Rico Alviano: Limbah Dibuang Sembarangan
AGAM, FOKUSRIAU.COM-Kunjungan kerja Komisi XII DPR RI ke Sumatera Barat menyoroti aktivitas PT Mutiara Agam. Anggota DPR RI Fraksi PKB,…
Banyak Perusahaan Sawit Pakai Nama Masyarakat Kuasai Lahan Konservasi di Riau
JAKARTA, FOKUSRIAU.COM-Menteri Kehutanan Raja Juli Antoni mengungkap, masih banyak lahan konservasi digunakan perusahaan kelapa sawit mengatasnamakan masyarakat. Kenyataan itu terungkap…
401 Hektare Lahan Bekas Sawit di Tesso Nilo Kembali Ditanami Pohon
PELALAWAN, FOKUSRIAU.COM-Kementerian Kehutanan bersama Satuan Tugas Penertiban Kawasan Hutan (Satgas PKH) mulai memulihkan kondisi lahan seluas 401 hektare di Taman…
Tambang Ilegal Cemari Perairan Pulau Citlim Kepri
JAKARTA, FOKUSRIAU.COM-Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) mengungkap aktivitas tambang ilegal di Pulau Citlim, Kabupaten Karimun, Kepulauan Riau. Hal itu disampaikan…
Pulau Sipora di Mentawai Terancam Izin Korporasi
PADANG, FOKUSRIAU.COM-Koalisi Masyarakat Sipil Sumatera Barat (Sumbar) mendesak Menteri Kehutanan dan Menteri Investasi/Kepala BKPM membatalkan Perizinan Berusaha Pemanfaatan Hutan (PBPH)…
Dukung Kerja Satgas PKH di TNTN, Forum LSM Riau Bersatu Minta Pemerintah Carikan Solusi Bagi Masyarakat Petani
PEKANBARU, FOKUSRIAU.COM-Forum LSM Riau Bersatu mengapresiasi program rehabilitasi atau pemulihan kawasan hutan di Taman Nasional Tesso Nilo (TNTN) di Kabupaten…
Revisi UU Kehutanan Harus Buka Ruang Akui Hak-hak Masyarakat Adat
JAKARTA, FOKUSRIAU.COM-Revisi Undang-Undang Nomor 41 Tahun 1999 tentang Kehutanan (RUUK) harus menjadi titik balik dalam pengelolaan hutan di Indonesia. Sejumlah…
Pembabatan Hutan Lindung Kampar Untuk Kebun Sawit Bikin Geram Kapolda
PEKANBARU, FOKUSRIAU.COM-Pembabatan hutan lindung di Kabupaten Kampar, Riau untuk dijadikan kebun sawit membuat geram Kapolda Irjen Pol Herry Heryawan. Apalagi…
Bumi Kehilangan Triliunan Ton Air, Kekeringan Global Mengancam
PEKANBARU, FOKUSRIAU.COM-Bumi kini menyimpan lebih sedikit air dari sebelumnya. Kehilangan persediaan air ini bukan hanya karena mencairnya lapisan es. Penyimpanan…
Prabowo Bentuk Satgas Penertiban Kawasan Hutan Untuk Lahan Sawit
JAKARTA, FOKUSRIAU.COM-Presiden Prabowo Subianto membentuk satuan tugas (Satgas) Penertiban Kawasan Hutan untuk lahan kelapa sawit. Satgas dibentuk melalui Peraturan Presiden…